Menghapus Konten dengan jQuery





jQuery menyediakan beberapa metode seperti empty(), remove(), unwrap(), dll untuk menghapus elemen HTML atau konten yang ada di dokumen HTML.


Daftar Isi [Sembunyikan]

Metode empty()Metode remove()Metode unwrap()Metode removeAttr()


Metode empty()
Metode empty() dapat kita gunakan untuk menghapus semua elemen turunan (Child) serta elemen turunan lainnya dan konten teks di dalam elemen

Yorumlar